Cara Mengaktifkan dan Menggunakan Perintah Suara Android / Ok Google Now

Cara Menggunakan Ok Google - Android merupakan salah satu smartphone canggih yang memiliki banyak kelebihan. Untuk saat ini, bila sobat mendengar kata android tentu bukan sesuatu yang asing lagi bukan ? Seiring berjalannya waktu, OS yang satu ini terus mengalami peningkatan baik dari segi fitur maupun fungsi.

Nah, dikesempatan kali ini Studiblogger akan membahas salah satu fitur yang saat ini sedang trendy yaitu“OK Google”. Fitur yang sempat diiklankan melalui Televisi. Jika sobat pernah melihat iklan ini tentu ada rasa penasaran ingin mencoba dan bagaimana sih cara menggunakan fitur tersebut.

cara menggunakan OK Google


Ok Google merupakan salah satu fitur yang terdapat pada android dimana ia dapat berfungsi menjalankan sebuah pencarian hanya dengan menggunakan suara. Awalnya layanan ini hanya tersedia pada Android Moto X. Namun akhirnya Google memperluas layanan ini ke perangkat Android minimal versi 4.4 Kitkat dan tentunya sudah terinstallAplikasi Google Now terbaru.

Cara menggunakan OK Google

Sebelum menggunakan OK Google pastikan Android yang sobat miliki minimal versi 4.4 Kitkat.
Untuk pengaturannya yaitu sebagai berikut :

  1. Pertama silahkan sobat buka aplikasi Google app.
  2. Kemudian pada posisi pojok kiri atas sentuh ikon Menu > Setelan > Suara > Pendeteksian "Ok Google"
  3. Setelah itu centanglah pada box yang ada disamping "Dari Google app".


Jika perangkat sobat tidak memiliki pengaturan seperti diatas, maka dapat menggunakan cara berikut ini:
  1. Buka aplikasi google app.
  2. Beri centang pada box di samping "Dari semua layar" atau "Selalu aktif".
  3. Ikuti petunjuk yang ada untuk memasukkan model suara Anda ke Google.

Fitur Ok Google

Saya sendiri belum tahu apakah ok google untuk bahasa indonesia sudah dirilis atau hanya kita sendiri yang dapat mengaturnya.
Karena Ok google ini juga dapat didukung dengan fitur untuk jenis:

*. Ok Google Play music
*. Ok Google Youtube
*. Ok Google Apk
itu bisa berfungsi untuk menjalankan dan mengatur aplikasi diatas.

Baca juga: Cara Download Video Youtube di Android Tanpa Aplikasi

Ok, sekian dulu ya sob tulisan mengenai cara menggunakan ok google di hp android, jika sobat masih bingung atau hal yang ingin sobat tanyakan. Maka bisa kirimkan pertanyaan dibawah ini, dan jangan lupa share artikel ini ke akun medsos sobat serta ikuti informasi lainya untuk menambah edukasi dan pengetahuan menarik lainnya.


0 Response to "Cara Mengaktifkan dan Menggunakan Perintah Suara Android / Ok Google Now"

Posting Komentar